ANALISIS KURIKULUM FISIKA SMA DALAM PERSPEKTIF LITERASI ENERGI

Authors

  • Muhammad Yusup

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk menganalisis kurikulum SMAmata pelajaran Fisika dalam perspektif literasi energi. Analisis dilakukan menggunakan pendekatan kualitatif terhadap Kurikulum 2013. Pertanyaan yang ingin dijawab adalah apakah Kurikulum 2013 mata pelajaran Fisika berpotensi untuk menumbuhkan dan mengembangkan literasi energi siswa. Hasil analisis menemukan bahwa rumusan kompetensi sikap, pengetahuan dan keterampilan memiliki potensi untuk dapat menumbuhkan dan mengembangkan literasi energi

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-01-19

How to Cite

Muhammad Yusup. (2024). ANALISIS KURIKULUM FISIKA SMA DALAM PERSPEKTIF LITERASI ENERGI. Jurnal Inovasi Dan Pembelajaran Fisika, 4(1), 49–53. Retrieved from https://jipf.ejournal.unsri.ac.id/index.php/jipf/article/view/212